detikFood
Resep Telur Ceplok Bumbu Cabe yang Pedas Nendang Untuk Makan Siang
Kalau ada stok telur dan cabe di lemari es, kamu bisa membuat lauk enak ini. Meskipun sederhana, rasanya gurih pedas. Telur goreng dibalut sambal pedas nendang.
Sabtu, 14 Des 2024 10:30 WIB