detikInet
Kilas Balik Perjalanan Steve Jobs 1955-2011
Duka menyelimuti dunia teknologi pada 5 Oktober 2011. Salah satu inovator di bidang teknologi, Steve Jobs, menutup mata selamanya. Si jenius di balik perusahaan Apple ini mengakhiri kisahnya di usia 56 tahun setelah berjuang melawan kanker.
Selasa, 06 Okt 2015 15:40 WIB







































