Mantan Sekum FPI Munarman akan menghadapi sidang pembacaan putusan atau vonis dari majelis hakim hari ini. Munarman akan divonis terkait kasus terorisme.
Bahar bin Smith enggan keluar sel tahanan Polda Jabar karena sidan secara offline. Kuasa hukum menyinggung soal HRS hingga MotoGP soal keinginan Bahar tersebut.
Majelis hakim menetapkan sidang vonis kasus terorisme dengan terdakwa Munarman digelar 6 April 2022. Sidang vonis digelar setelah Munarman mengajukan duplik.
Munarman berbicara tentang pencopotan Ketua relawan JoMan Immanuel Ebenezer dari komut. Menurutnya, pencopotan Immanuel itu merupakan kepentingan politik.
Munarman mengatakan dirinya dan FPI menolak terorisme sebagai sarana perjuangan. Munarman menilai tuduhan terorisme kepada dirinya dan FPI merupakan fitnah.