detikNews
Kalah Lagi Usai Pilkada Ulang di Istanbul, Erdogan Ucapkan Selamat
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengucapkan selamat kepada Ekrem Imamoglu yang terpilih menjadi Wali Kota Istanbul, mengalahkan kandidat dari partainya.
Senin, 24 Jun 2019 12:15 WIB







































