Jaringan telekomunikasi di Sibolga dan Tapteng terputus akibat banjir. Pemprov Sumut akan pasang Starling dan kirim bantuan logistik via pesawat Hercules.
Oknum TNI inisial Serma TDA menikam istrinya pakai sangkur hingga tewas di rumah mereka di Deli Serdang. Saat ini, TDA telah ditetapkan menjadi tersangka.
Hakim menolak praperadilan Delpedro Marhaen terkait dugaan penghasutan. Kuasa hukum menilai keputusan ini mengancam kebebasan kelompok kritis di Indonesia.
video yang menampilkan warga pemilik rumah cekcok dengan pedagang di Jalan Rupat, Medan Timur, Medan, viral di media sosial. Begini respons Pemkot Medan.