detikNews
PDIP Tetap Anggap Gerindra Sahabat Meski Susun Sekutu Baru
PDI Perjuangan menyambut baik keputusan Partai Gerindra yang membuat konfederasi dengan 6 parpol lain untuk menghadapi Pemilu mendatang. Gerindra adalah rekan koalisi PDIP saat mengusung Mega-Prabowo dalam Pilpres tahun lalu.
Minggu, 31 Okt 2010 10:57 WIB







































