detikInet
Sistem Toyota Hadang Kantuk Pengemudi
Sebuah sistem komputer untuk mencegah kantuk pengemudi dikembangkan produsen mobil kenamaan, Toyota. Sistem ini akan memastikan mata pengemudi tetap melek selama berkendara.
Rabu, 23 Jan 2008 11:03 WIB







































