detikNews
105 Gereja di Jaksel akan Disterilisasi
Menjelang perayaan Natal 25 Desember 2007, 105 Gereja di Jaksel akan disterilisasi. Polres Jaksel mengerahkan tim gegana untuk sterilisasi itu.
Minggu, 23 Des 2007 12:25 WIB







































