detikNews
PPATK Temukan Indikasi Pencucian Uang Kepala Daerah Terkait Bisnis Pertambangan
Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan data mengejutkan di bidang pertambangan. Ada transaksi mencurigakan sejumlah kepala daerah terkait pengelolaan pertambangan.
Rabu, 02 Jul 2014 08:04 WIB







































