detikNews
Berhamburan, Penumpang Menjerit Saat KRL Tabrak Pembatas
Menjelang memasuki Stasiun Jakarta Kota, laju KRL 415 jurusan Bekasi-Kota melambat, tapi tak kunjung berhenti, hingga akhirnya... Brak!!! Penumpang pun menjerit, lalu berhamburan keluar dari kereta.
Sabtu, 21 Jul 2007 14:01 WIB







































