Sepakbola
Serangan Shakhtar Kejutkan Milan
Pelatih AC Milan Carlo Ancelotti mengaku terkejut akan perlawanan yang diberikan Shakhtar Donetsk. Ancelotti mengatakan hal itu setelah skuadnya hanya menang tipis 1-0.
Rabu, 15 Sep 2004 11:07 WIB







































