detikFinance
Serikat Pekerja PLN Ancam Segel Ruang Direktur Utama
Serikat Pekerja (SP) PLN mengancam untuk menyegel ruang Dirut PLN jika pemerintah masih tetap melantik Dahlan Iskan sebagai Dirut PLN yang baru. Mereka memundurkan waktu pelaksanaan demonstrasi menjadi pukul 15.00 WIB.
Rabu, 23 Des 2009 12:42 WIB







































