Polri membenarkan adanya ledakan bom di Markas Polsek Astana Anyar, Bandung. Kini Densus 88 Antiteror Polri telah berada di lokasi untuk melakukan investigasi.
Polri memastikan ledakan di Markas Polsek Astana Anyar, Bandung berasal bom. Densus 88 Antiteror Polri kini dikerahkan ke lokasi untuk melakukan investigasi.
Pelaku bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar, Bandung, Jawa Barat, dinyatakan meninggal dunia. Ketika melakukan aksinya, pelaku disebut mengendarai motor.