Sepakbola
Jadi Kapten MU Lawan PSG, Begini Ekspresi Kaget Bruno Fernandes
Di laga Paris Saint-Germain Vs Manchester United, Bruno Fernandes akan jadi kapten Setan Merah. Kayaknya, sih, Bruno Fernandes cukup kaget dengan informasi itu.
Selasa, 20 Okt 2020 09:50 WIB