Pendiri kelompok advokasi Invisible Children akan menghabiskan waktu selama beberapa pekan di rumah sakit, setelah ditemukan setengah telanjang dan berteriak di jalanan.
Jaguar Land Rover dan Chery Automobile sepakat untuk melakukan kerjasama yang akan membuka jalan bagi produksi mobil-mobil Jaguar dan Land Rover di Cina.
Seorang nenek buyut ditabalkan sebagai perempuan tertua di dunia yang ikut serta terjun paragliding tandem, yang dilakukannya dalam rangka perayaan ulang tahun ke-101 tahun lalu. Rekor Guinness mencatatnya sebagai perempuan tertua yang terjun paragliding tandem.
Anita Narre perempuan asal India tak menyangka akan mendapatkan cek sebesar US$ 10.000 atau Rp 91,5 juta hanya karena meminta kepada suaminya untuk dibuatkan ruang MCK di rumahnya. Narre sempat meninggalkan suaminya setelah marah karena tidak menemukan toilet di rumah.