detikNews
Sekjen DPP PKB: Perkelahian di Muswil PKB Riau Urusan Pribadi
Rapat menjelang pelaksanaan Muswil PKB Riau pada Kamis malam diwarnai adu jotos. Sekjen PKB Imam Nahrawi menegaskan, perkelahian tidak ada hubungannya dengan Muswil, melainkan karena urusan pribadi.
Jumat, 29 Apr 2011 09:08 WIB







































