detikNews
Ditangkap KPK, Hakim ST Ternyata Baru Saja Dipromosikan Jadi Hakim Tinggi
Hakim Setyabudi Tejocahyono yang ditangkap oleh KPK ternyata baru saja dipromosikan jabatannya. Dia akan menjadi hakim Tinggi di Pengadilan Tinggi Sumatera Barat. SK pemindahannya tiba hari ini.
Jumat, 22 Mar 2013 17:07 WIB







































