detikFinance
Kebebasan Ekonomi RI Rangking 116, Skor Terendah Soal Pemberantasan Korupsi
Indonesia berada di peringkat 116 soal kebebasan ekonomi, dengan skor paling rendah dari sisi pemberantasan korupsi. Skor Indonesia juga masih di bawah rata-rata dunia, dengan juara masih dipegang Hong Kong.
Jumat, 14 Jan 2011 08:37 WIB







































