detikNews
Satgas Terima Aduan Adanya Mafia dalam Kasus Pajak Asian Agri
Satgas Pemberantasan Mafia Hukum mengunjungi terpidana kasus pencucian uang, Vincentius Amin Sutanto di Lapas Cipinang. Kunjungan Satgas kepada whistle blower kasus dugaan penggelapan pajak PT Asian Agri ini terkait adanya laporan yang masuk ke satgas.
Rabu, 17 Feb 2010 14:21 WIB







































