detikNews
Dalami Suap ke Fuad Amin, KPK Panggil Mantan Presdir Pertamina EP
KPK menyita uang ratusan miliar rupiah dari rekening mantan bupati Bangkalan Fuad Amin dan keluarganya. Untuk mengklarifikasi suap ke Fuad Amin, penyidik memanggil mantan Presdir Pertamina EP, Syamsul Alam.
Kamis, 22 Jan 2015 12:36 WIB







































