detikNews
Sorakan dan Olok-olokan Warnai Parade Trump ke Gedung Putih
Tak hanya sorakan pendukung, tapi juga olok-olokan demonstran mewarnai perjalanan Presiden AS Donald Trump ke Gedung Putih.
Sabtu, 21 Jan 2017 05:13 WIB







































