Sepakbola
Penalti Jorginho Tanpa Cela
Jorginho menyumbang satu gol dalam kemenangan Chelsea atas Brighton. Golnya disarangkan dari titik penalti, yang mana dia tak pernah gagal jadi algojonya!
Selasa, 15 Sep 2020 12:07 WIB







































