detikNews
Sidang Lanjutan PK Hadi Poernomo, KPK Serahkan Berkas Replik ke Hakim
KPK masih terus berusaha menjerat eks Ketua BPK Hadi Poernomo. Kali ini sidang PK di PN Jaksel yang diajukan KPK masih berlangsung.
Rabu, 16 Sep 2015 11:36 WIB







































