Menko Polhukam Wiranto minta aparat menghalau warga menuju Jakarta 22 Mei 2019. Forum Umat Islam (FUI) Jatim menilai larangan itu merupakan pelanggaran HAM.
Prabowo Subianto berpidato soal dugaan kecurangan pada Pemilu 2019. Semangatnya membara. Hingga waktu buka tiba, suaranya masih membahana di lokasi acara.
Meski ada fatwa dari ulama Universitas Islam Al-Azhar di Kairo, yang melarang perkawinan anak, praktiknya masih terjadi di negara-negara seperti Pakistan.