Tokoh besar teknologi seperti Steve Jobs, Bill Gates, Larry Page dan Mark Zuckerberg tentu juga punya kisah cinta. Mereka menikah dengan wanita pilihannya.
Kevin Systrom, sang pendiri Instagram, ternyata sudah menikah. Kevin mempersunting gadis pujaannya, Nicole Schuetz, CEO perusahaan energi bernama Sutro.
Hari ini adalah hari yang paling membahagiakan bagi Nabila Syakieb. Selangkah lagi, ia akan menuju pelaminan untuk meresmikan ikatan cintanya dengan Reshwara.
Minggu kemarin banyak berita selebritis Indonesia yang membuat heboh dunia hiburan Tanah Air. Seperti apa berita-berita terheboh tersebut? Berikut 5 berita itu.