Truk tronton muat limbah kertas terguling di Jalan Raya Cangkir, Driyorejo, Gresik. Beruntung tidak ada korban jiwa meski sopir truk sempat dirawat di puskesmas
Diduga akibat roda terlepas dari badan kendaraan, sebuah truk kontainer nopol B 9498 PCJ terguling di Ruas Jalan Tol Cipularang Km 89,400 arah menuju Bandung.
Truk bermuatan udang terguling di jalur utama pantura Wanasari, Brebes. Badan truk ini melintang dan menutup jalan Pantura sehingga mengganggu arus lalu lintas.