detikNews
Bakal Jadi Bos BUMN, Ahok Tak Akan Keluar dari PDIP
Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok bakal masuk ke salah satu BUMN. Ahok pun mengaku tak akan melepas status kader PDIP-nya karena tidak menyalahi aturan yang ada
Jumat, 15 Nov 2019 11:52 WIB







































