Presiden Donald Trump akhirnya memangkas tarif impor produk Indonesia masuk ke Amerika Serikat (AS) menjadi 19%. Trump juga memuji Presiden Prabowo Subianto.
Seorang penumpang berinisial H diturunkan dari pesawat Lion Air JT-308 setelah berteriak ada bom. Insiden ini ditangani pihak berwenang untuk investigasi.
Crew Dragon SpaceX sampai di Stasiun Luar Angkasa Internasional, Minggu (16/3). Mereka juga bertugas menjemput astronaut NASA Butch Wilmore dan Sunita Williams.
Lion Group dan Kemendagri terbangkan 1.138 praja IPDN dan ASN untuk pemulihan pasca banjir di Sumatera. Penerbangan gratis sebagai bentuk CSR Lion Air.
PSN semakin mendekati Waktu peluncuran Satelit Nusantara Lima. Waktu mundur memang tak terhindarkan dalam peluncuran satelit, karena banyak faktor memengaruhi.