"Pemeliharaan tak terlepas dari dolar, cadang harganya dalam dolar atau euro. Penyusutan dan sewa pesawat juga valuta asing. Avtur juga mengikuti," kata Alvin.
BPH Migas memastikan pasokan BBM dan LPG aman pada periode tersebut. Pelaksanaan posko ini mulai diberlakukan pada 15 Desember 2023 hingga 8 Januari 2024.
Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) menyatakan pasokan BBM dan Gas dijamin aman selama pelaksanaan Hari Libur Natal dan Tahun Baru 2023-2024.