Sepakbola
PSMS Tundukkan VB Sports Club 1-0
PSMS Medan meraih kemenangan keduanya dalam laga kualifikasi AFC Cup Grup F. Menjamu wakil Maladewa, VB Sports Club, tuan rumah memetik kemenangan 1-0 lewat gol tunggal Aung Carbiny.
Selasa, 07 Apr 2009 23:51 WIB







































