Kiai Farid Ashr Waddahr jadi korban pembacokan pria bercelurit. Sang kiai saat ini terbaring di rumahnya. Dia dijenguk Kapolres Indramayu dan Dandim 0606.
Anak kiai di Jombang yang merupakan tersangka dugaan pencabulan, MSAT, menggugat Kapolda Jatim. Sidang gugatan dengan agenda pembuktian digelar di PN Surabaya.
Mahfud Md silaturahmi dengan tokoh agama di Bangkalan, Madura. Upaya pendekatan lokal ini dilakukan lantaran tokoh alim ulama menjadi panutan masyarakat.
Pengasuh Ponpes Sidogiri Pasuruan KH Nawawi Abdul Jalil wafat. Pihak pesantren minta alumni santri dan masyarakat tak datang ke ponpes karena pandemi COVID-19.