Polisi berhasil menangkap satu pelaku penodongan di kawasan Jatinegara, Jakarta Timur. Dari tangan tersangka, polisi menemukan satu buah handphone Blackberry.
Kecelakaan lalu lintas terjadi di kawasan Jatinegara, Jakarta Timur. 2 Orang pengendara motor tewas setelah kendaraan yang mereka kendarai bertabrakan dengan truk.
Pada tahun 2012 ini peron di 37 stasiun di kawasan Jabodetabek akan ditinggikan dan dipanjangkan. Rangkaian gerbong juga akan dimaksimalkan dari 8 menjadi 10 gerbong dalam satu rangkaian.
Vivi tahu suaminya adalah pemakai narkoba suntik tapi ia sama sekali tak tahu suaminya positif HIV. Yang lebih memprihatinkan suaminya meninggalkan warisan HIV kepada bayi dan dirinya.
Nenek Manih (61) meminta perlindungan kepada LPSK karena diancam orang tak dikenal. Diduga, ancaman ini terkait laporan hilangnya uang Rp 8,6 miliar yang dibawa kabur petugas jasa pengamanan.
Salah satu cara mendeteksi kanker serviks lebih dini adalah melalui teknik IVA. Kini program Bulan Cegah Kanker Serviks yang melayani pemeriksaan IVA gratis diperpanjang hingga 20 Januari 2012.