detikNews
Akhir Masa Jabatan, SBY Gelar Silaturahim di Cikeas
Mengakhiri masa jabatan periode pertama sebagai persiden, SBY akan menggelar silaturahim di kediaman pribadinya di Puri Cikeas. Acara ini dikhususkan bagi wartawan yang selama 5 tahun terakhir meliput kegiatannya sebagai Presiden RI.
Rabu, 14 Okt 2009 15:18 WIB







































