detikHot
Titi Kamal Rambah Bisnis Katering
Titi Kamal sudah lama menekuni bisnis kuliner. Setelah membuka restoran, kini istri Christian Sugiono itu juga merintis bisnis katering bersama sang suami.
Jumat, 04 Nov 2011 19:43 WIB







































