detikNews
Kunjungi Anak Yatim di Bekasi, Maya Soetoro Sampaikan Salam Sayang Obama
Adik Barack Obama, Maya Soetoro-Ng berkunjung ke pondok yatim An-Nur di Bekasi Utara. Dalam kunjungannya, Maya menyebut 4 tahun keberadaan Obama di Indonesia menjadi pelajaran penting bagi pria nomor satu di AS itu.
Senin, 04 Jun 2012 13:09 WIB







































