detikNews
Mobilnya Mogok di Tengah Jalan, Kawanan Pencuri Kabel Pabrik Ditangkap!
Kawanan pencuri kabel listrik di kawasan pabrik di Pemalang diringkus polisi. Pelaku ditangkap setelah mobil mereka mogok di jalan sekitar lokasi kejadian.
Selasa, 31 Agu 2021 17:40 WIB