detikNews
Jumat, Polisi Uji Coba Sistem Satu Arah di JLNT Antasari
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya akan melaksanakan ujicoba penerapan sistem satu arah (SSA) di JLNT Antasari, pada Jumat 6 Juni 2014. JLNT Antasari diberlakukan satu arah ke utara atau ke arah Jl Jenderal Sudirman.
Rabu, 04 Jun 2014 10:55 WIB







































