detikNews
74 Persen Rakyat RI Bangga Jadi Orang Indonesia
Sebagian besar rakyat Indonesia ternyata bangga menjadi orang Indonesia daripada suku asalnya. Angka orang yang bangga itu mencapai 74%.
Selasa, 20 Mar 2007 12:14 WIB







































