Polisi mengatakan penyelidikan kasus tertembaknya Haji Permata saat pengejaran penyelundupan rokok ilegal berlanjut. Kini pihak Bea-Cukai juga membuat laporan.
Terduga teroris, ME (40), diringkus Densus 88 Antiteror saat berjalan ke masjid untuk salat Jumat. Pria yang berjualan parfum ini ditangkap tanpa perlawanan.