detikFinance
Menkeu: Pemerintah Akan Bantu Nasabah Prudential Life
Menkeu Boediono berjanji, pemerintah akan membantu nasabah asuransi Prudential Life yang telah diputus pailit oleh Pengadilan Niaga dan menghentikan kegiatan operasionalnya.
Selasa, 27 Apr 2004 10:17 WIB







































