detikInet
Bidik Game Anak-Anak, Saham THQ Melonjak
Jika penjualan game EA, Activision dan Midway terpuruk di tahun 2005, THQ malah optimis pihaknya dapat mencapai target penjualan seperti yang diprediksi sebelumnya. Salah satunya, berkat adanya game untuk anak.
Kamis, 22 Des 2005 14:47 WIB







































