detikOto
Tanpa Mobil Murah, Penjualan Mobil Hampir Tembus 1 Juta Unit
Penjualan mobil di Indonesia selangkah lagi bakal menembus angka 1 juta unit. Berdasarkan data sementara dari Gabungan Industri Kendaraan Bermotor (Gaikindo) sampai akhir September 2012, penjualan mobil sudah mencapai 817.000 unit.
Senin, 08 Okt 2012 15:44 WIB







































