Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menyerukan agar perang dengan Rusia diakhiri secara adil. Zelensky ingin perang itu berakhir tanpa hadiah bagi Putin.
Presiden Ukraina Zelensky merespons pengumuman gencatan senjata tiga hari yang disampaikan oleh Presiden Rusia Putin. Dia menuding itu sebagai upaya manipulasi.
Putin mengumumkan gencatan senjata selama tiga hari. Gencatan senjata dilakukan bertepatan dengan peringatan Hari Kemenangan Perang Dunia II di Moskow.