detikNews
Disiksa Majikan di Saudi, Hayanti akan Terima Kompensasi Hampir Rp 1 M
Hayanti binti Mujiono Minarjo disiksa majikan saat menjadi TKI di Arab Saudi. Siksaan yang berat membuatnya menderita kerusakan fisik permanen. Majikan lalu memberi kompensasi nyaris Rp 1 miliar.
Rabu, 15 Okt 2014 17:43 WIB







































