Jokowi dikabarkan segera me-reshuffle kabinetnya. Nama-nama potensial capres santer dikabarkan bakal menjadi pembantu Jokowi. Ini bisa jadi kabinet capres 2024.
Terpilihnya Sandiaga Uno menjadi Menparekraf menggantikan Whisnutama dinilai pengamat menggenapi langkah Jokowi merangkul mantan pesaingnya di Pilpres 2019.
Total 6 menteri baru dipercaya Jokowi mengemban amanah dan akan dilantik besok pagi. Reshuffle kabinet ini bikin Prabowo Subianto-Sandiaga Uno kembali reuni.