Jaksa Korea Selatan (Korsel) menuntut hukuman penjara 15 tahun bagi mantan ibu negara Korsel, Kim Keon Hee atas dugaan penipuan saham dan kejahatan korupsi.
Albania menjadi negara pertama yang menunjuk karakter AI, Diella, sebagai menteri Anti Korupsi. Diella akan memastikan transparansi dalam tender publik.
Portugal resmi mengakui Palestina, bergabung dengan negara lain seperti Australia dan Prancis. Pengakuan berlaku mulai 21 September 2025, menjelang KTT PBB.