Wolipop
Inspirasi Tampil Maskulin Ala Jennifer Lawrence di Pemotretan Majalah Terbaru
Jennifer Lawrence yang kini tampil edgy dengan rambut pendek itu kembali tampil eksis untuk pemotretan majalah. Jika biasanya ia tampil elegan (seperti dalam kampanye Dior), kini J-Law menginspirasi dengan setelan maskulin dan juga sneakers.
Jumat, 09 Mei 2014 11:55 WIB







































