Polsek Mamajang menangkap tiga pelaku pencurian mesin pendingin ruangan (AC) di kantor Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Sulawesi Selatan.
Mabes Polri melakukan pengecekan personel dan pokso operasi Ketupat Semeru 2020 di Banyuwangi. Pengecekan ini dalam rangka operasi Ketupat Semeru 2020.
Polisi di Banyuwangi mencegat kendaraan yang hebdak ke Bali. Pemudik yang akan ke Bali diwajibkan putar balik dan dilarang menyeberang ke Pulau Dewata.
Puluhan pemuda mengikuti balap liar dibubarkan Aparat Polsek Glenmore Banyuwangi. Tercatat sebanyak 49 sepeda motor protolan yang digunakan balapan diamankan.