detikNews
BBM Subsidi Dibatasi, Antrean Kendaraan di SPBU Malang Raya Mengular
Antrean terjadi hampir di seluruh SPBU di Malang Raya. Hal ini disebabkan adanya pembatasan BBM bersubsidi jenis solar dan premium.
Selasa, 26 Agu 2014 09:17 WIB







































