Sepakbola
Chelsea Gilas Indonesia All Stars 8-1
Chelsea memetik kemenangan besar saat berhadapan dengan tim BNI Indonesia All Stars dalam laga uji coba pramusim. Mereka menang dengan skor telak 8-1.
Kamis, 25 Jul 2013 22:45 WIB







































